Objective, Purpose, Agreement, Disagreement
Pengertian Objective Objective merupakan bentuk kata dalam bahasa inggris yang pasti juga sudah sring sahabat KBI jumpai bukan? Kata ini memiiki arti tujuan. Namun, tujuan yag dimaksud pada kata ini yaitu tujuan yang terperinci dengan jelas. Contohnya adalah ketika kita belajar giat, maka tujuan kita adalah mendapatkan nilai 90. Nah, tujuan tersebut dapat kita sebut dengan objective. Berikut ini contoh kalimat Objective dalam Bahasa Inggris Example : To pass the examination is one of my objective (Untuk lulus ujian adalah salah satu tujuan ku) what is your objective here? (apa tujuan mu disini?) Marry with him is one of my objective (menikah dengan nya adalah salah satu tujuan ku) His objective is to build a school (Tujuan nya adalah membangun sebuah sekolahan) Pengertian Goal Goal merupakan kata yang hampir sama dengan objective, keduanya memiliki arti tujuan, namun tujuan yang dimaksud p...